Green Tosca Cold
Pressed Peanut Oil dihasilkan dari kacang tanah jenis Runner yang khusus
dibudidayakan di Australia dan diproses pada suhu rendah (cold pressed), Green
Tosca Peanut Oil mempunyai titik didih 160°C sangat ideal dan menyehatkan jika
digunakan untuk memasak Chinese food dan masakan Asia Tenggara, terlebih minyak
ini memiliki aroma kacang tanah yang menyenangkan.
Green Tosca Cold
Pressed Peanut Oil cocok untuk
dipergunakan dalam berbagai aplikasi kuliner sehat yang membutuhkan
citarasa kacang. Selain memiliki
kandungan vitamin dan mineral yang baik untuk metabolisme tubuh, minyak ini
juga mengandung asam lemak omega 6 yang tinggi yaitu sebesar 14%, dan asam
lemak omega 9 sebesar 71% sehingga membuat masakan menjadi lebih beraroma,
lezat, dan sehat.
Manfaat Bagi Kesehatan
= Mengurangi
resiko penyakit jantung
= Kaya akan
kalori
= Baik untuk
kesehatan kulit
= Menghambat
penyerapan kolesterol di dalam saluran pencernaan
= Menurunkan
kolesterol
= Mengurangi
resiko masalah sendi
= Tinggi akan
asam linoleat yang membantu melancarkan peredaran darah
= Membantu
menurunkan tekanan darah
= Membantu
mengatasi masalah kulit dan jerawat
= Membantu
menjaga kadar insulin tetap normal
Cocok digunakan untuk :
= Menumis
= Pan dan stir
frying
= Salad dressing
= Memanggang dan
BBQ
= Sebagai
campuran bahan untuk membuat sate
= Marinate
= Dapat
digunakan untuk perawatan kulit
= Sebagai suplemen kesehatan (2 sendok makan per hari)
Untuk Inquiry Atau Informasi Seputar Produk, Jangan Ragu Untuk Menghubungi Kami Setiap Saat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar